Jenis Ikan Dalam Laut adalah wilayah perairan asin yang sangat luas, sehingga mendominasi sebagian besar wilayah di dunia. Dengan demikian tidak mungkin jika wilayah yang paling luas di dunia ini tak berpenghuni. Di bawah laut, terdapat banyak aneka ragam tumbuhan dan hewan, termasuk jenis ikan laut dalam.

Titik terdalam bawah laut yang pernah ditemukan adalah 11 kilometer, yaitu di Palung Mariana, Filipina. Di antara kalian pasti ada yang bertanya sob, apakah terdapat hewan laut seperti ikan yang berada jauh di kedalaman laut sana? Mari simak sob, 10 jenis ikan laut dalam yang aneh dan langka berikut ini.
JENIS IKAN LAUT DALAM
1. Jenis Ikan Laut Dalam – Hiu Goblin

Ciri khas dari hewan berkulit merah muda ini memiliki moncong pipi yang panjang dengan rahang yang menonjol dan memiliki gigi seperti kuku yang dapat menonjol keluar. Panjang hiu goblin ini dapat mencapai 3 hingga 4 meter saat dewasa.
Biasanya hiu goblin berada di lereng atas benua, lembah bawah laut, dan gunung laut di seluruh dunia pada kedalaman lebih dari 100 meter. Hiu goblin yang berspesies dewasa berada lebih jauh di kedalaman laut dari pada yang berspesies muda.
2. Jenis Ikan Laut Dalam – Kepiting Laba-laba

Selain memiliki perawakan yang besar, kepiting laba-laba ini berbeda dengan spesies kepiting lainnya. Kepiting ini berwarna jingga dengan bintik putih di sekujur kakinya. Walaupun terlihat mengerikan, kepiting laba-laba ini dikenal ramah.
Kepiting laba-laba Jepang ini biasanya ditemukan di laut selatan kepulauan Honshu, Jepang. Kepiting dewasa ditemukan di kedalaman 50-600 meter, biasanya bersembunyi di lubang dan saluran bagian laut dalam.
3. Jenis Ikan Laut Dalam – Anglerfish

Ciri utama ikan dari ordo Lophiiformes ini terlihat mencolok dengan kepala yang besar dan lebar. Anglerfish juga salah satu ikan karnivora, dengan memiliki mulutnya yang besar dan bergigi runcing. Untuk mencari mangsa, ikan ini menyelam hingga ke dasar laut.
Anglerfish memiliki antena yang ada di atas mulut dan dapat digerak-gerakkan untuk menarik perhatian mangsa yang akan diserang. Sering kali anglerfish naik ke permukaan laut untuk memangsa burung laut.
4. Jenis Ikan Laut Dalam – Ikan Fangtooth

5. Jenis Ikan Laut Dalam – Hiu Berjumbai

Hiu ini memiliki panjang 2 meter dan berwarna coklat gelap. Dengan sirip punggung, panggul, dan dubur berada di belakang membuat tubuh hiu berjumbai ini terlihat seperti belut. Hiu berjumbai akan menaklukkan mangsa dengan menekuk tubuhnya dan menerjang maju. Rahangnya yang panjang dapat menyesuaikan jika akan menaklukkan mangsa yang lebih besar.
6. Jenis Ikan Laut Dalam – Belut Gulper

Belut gulper ini biasanya berada di kedalaman laut sekitar 3000 meter dan dapat tumbuh lebih besar dari kapal selam.
7. Jenis Ikan Laut Dalam – Pacific Viperfish
Ikan Viperfish, yang dikenal dengan nama ilmiah Iat Chauliodontidae termasuk spesies dari keluarga Bathypelagic. Ikan ini biasa berada di dasar laut. Keberadaannya bisa ditemukan di laut mana pun, kecuali di perairan dingin Samudera Arktik.
Pacific Viperfish hanya dapat tumbuh hingga 35 sentimeter. Ikan ini lebih memilih untuk berada di kedalaman 500-4000 meter.8. Jenis Ikan Laut Dalam – Ikan Stargazer

9. Jenis Ikan Laut Dalam – Isopod Raksasa

Giganteus memiliki panjang rata-rata antar 19 dan 36 sentimeter, dengan berat maksimum sekitar 1,7 kilogram dan panjang maksimum 76 sentimeter. Kutu laut raksasa merupakan hewan pengais yang berada di laut dalam. Mereka umumnya ditemukan di zona sub-litoral yang gelap pada kedalaman 170 meter hingga batas kegelapan di kedalaman 2.140 meter.
Isopod ini termasuk karnivora yang memangsa bangkai paus, ikan, dan cumi-cumi. Namun kutu laut ini juga bisa menjadi predator yang aktif terhadap mangsa yang bergerak pelan seperti teripang, bunga karang, radiolaria, nematoda dan hewan laut dalam lainnya.\
Kutu laut raksasa dipercaya memiliki siklus reproduksi yang memuncak pada musim semi dan musim dingin. Hal ini disebabkan karena adanya penurunan jumlah sumber makanan selama musim panas. Spesies ini berkembang biak dengan bertelur.
10. Jenis Ikan Laut Dalam – Cumi Raksasa

Predator yang hanya ditakuti oleh Architeuthis dewasa adalah paus sperma dan paus pilot. Cumi-cumi raksasa ini dapat ditemukan di seluruh lautan dunia, biasanya berada di dekat benua dan pulau lereng dari Samudera Atlantik.
11. Jenis Ikan Laut Dalam – Hiu Megamouth

Hiu jenis ini diprediksi dapat bertahan hidup hingga 100 tahun dan panjangnya dapat mencapai angka maksimal 6 meter. Berdasarkan penilitian para ahli, hiu megamouth bersifat ovovivipar, artinya janin hiu berkembang biak di dalam telur yang berada di tubuh induk betina hingga waktunya menetas.
12. Jenis Ikan Laut Dalam – Lobster Bercapit
12. Jenis Ikan Laut Dalam – Lobster Bercapit

13. Jenis Ikan Laut Dalam – Black Dragon Fish

14. Jenis Ikan Laut Dalam – Moray Eel

15. Jenis Ikan Laut Dalam – Blobfish

16. Jenis Ikan Laut Dalam – Armored Sea Robin

17. jenis Ikan Laut Dalam – Long Nosed Chimaera

Ikan ini berada air laut dalam, sekitar 8.000 kaki atau kurang lebih 243.840 meter di bawah permukaan air laut. Besar ikan ini bisa mencapai 5 kaki atau setara dengan 1,5 meter.
18. Jenis Ikan Laut Dalam – Vampire Squid

Vampire Squid ini memiliki keunikan tersendiri, dia menangkap sisa-sisa makanan yang jatuh ke dasar laut dengan filemannya yang panjang. Serta cumi-cumi ini dapat mematikan dirinya sendiri saat terancam bahaya.
19. Jenis Ikan Laut Dalam – Ubur-ubur Crimson

20. Jenis Ikan Laut Dalam – Coffin Fish

Biasa hidup di dasar laut dengan kedalaman 1.760 meter di bawah permukaan air laut. Keunikan dari ikan adalah kemampuan mereka saat benar-benar jalan di dasar laut.
21. Jenis Ikan Laut Dalam – Dumbo Octopus

22. Jenis Ikan Laut Dalam – Hatchet Fish

23. Jenis Ikan Laut Dalam – Monster Loch Ness

Itulah jenis- jenis ikan laut dalam yang aneh, menyeramkan, dan langka. Sebenarnya masih banyak jenisnya, namun akan kami sajikan dalam artikel yang berbeda.
Terima kasih sudah berkunjung..
Tidak ada komentar:
Posting Komentar